semut jepang |
oke dilanjut aja ketopiknya, ya kali ini dan pada posting ini saya akan membahas info menarik mengenai Manfaat dari semut jepang dan khasiatnya.
semut jepang merupakan sebuah hewan kecil yang hampir mirip dengan kutu yang ada di dedak / katul, perbedaan dari semut jepang dan kutu katul ini adalah dari ukuran, ukuran semut jepang lebih kecil daripada kutu katul.
Ciri-ciri semut jepang
semut jepang merupakan hewan kecil yang mempunyai sayap, namun hewan ini tidak dapat terbang, hewan ini mempunyai tekstur badan yang lumayan keras, sifat dari hewan satu ini adalah berreproduksi dan dalam habitatnya adalah hidup berkelompok.
Manfaat dari semut jepang lah yang membuat semut satu ini lebih menonjol dari semut semut jenis lain :
-semut jepang mampu menormalkan tingkat kolesterol yang ada pada darah seseorang
- bagi penderita penyakit jantung maka ini adalah salah satu jamunya, karena semut jepang dapat meringankan penyakitnya.
- dipercaya dapat meringankan sakit asam urat
- antara satu orang dengan orang lain tentu mempunyai jumlah darah yang berbeda, ada yang stabil dan ada yang tidak, oleh karena itu semut jepang dipercaya dapat menstabilkannya ( utk diabet)
-bagi penderita darah tinggi maka ini dapat membuat tekanan darah anda stabil
- memberikan keharmonisan pada pasangan suami istri.
cara mengkonsumsi semut jepang ini juga tidak sulit. ada yang memasukkan semut terlebih dulu kekapsul, namun ada juga yang merendam semut tersebut kedalam air panas, baru kemudian meminumnya..
untuk cara pemeliharaan atau ternaknya pun tidak sulit, yaitu anda hanya memerlukan bibit semut jepang, persiapkan tempatnya, dapat berupa toples plastik yang bagian atasnya sudah dibolong, lalu masukkan kapas dan masukkan ragi tempe sebagai makanannya ke dalam toples tersebut. nha masukkan juga bibitnya, setelah itu jangan lupa untuk selalu cek stock makanannya, apabila memang sudah abis maka sebaiknya berikan makanan tambahan lagi.
0 Response to "Manfaat Semut Jepang dan cara ternaknya"
Posting Komentar