berbisnis batu akik dengan omset yang besar

Batu akik saat ini adalah tren yang sangat populer, batu tersebut masih sangat naik daun, tentunya itu sangat menguntungkan bagi para penambang batu, pembuat batu ataupun penjual batu.  Merupakan sebuah penghasilan yang sangat menjanjikan ketika tren batu sedang naik daun seperti sekarang ini. Salah satu contoh penghasilan pembuat batu; bayaran dengan satu gosok batu adalah 25-30 ribu, sedangkan dalam sehari para tukang penggosok batu dapat  membuat atau menggosok batu minimal 10 biji, selain itu mereka juga mendapatkan keuntungan dari menjual emban dan batu cincin, jadi dapat anda bayangkan: dalam sehari mereka mendapatkan penghasilan berapanya.. hmmm tentunya ini merupakan penghasilan yang benar benar fantastis.

penggila batu untuk saat ini sudah merambah ke berbagai kalangan, mulai dari anak anak, remaja, gadis, bujang, bapak bapak dan ibu ibu, mereka rata rata menggunakan aksesoris batu ketika mereka hendak berpergian.. sebegitu hebatnya virus batu ini ya, ..

Untuk jenis batu tentunya banyak sekali jenisnya, beberapa diantaranya batu bacan, batu cempaka madu, bungur tanjung bintang yang berasal dari lampung, batu anggur, batu biru langit, batu sulaiman, batu lavender, batu spirtus, batu kinyang, kecubung wulung, tanduk, kecubung air, red baron, dan masih banyak lagi. Batu batu tersebut pun juga berasal dari berbagai dari daerah yang berbeda, dari setiap daerah punya masibg masing batu jagoan atau batu unggulan..

Oke malam ini cukup segitu dulu ceritanya tentang batu, dilanjut bsk lagi ya.. mmm.mmmm.mmmm


Related Posts:

0 Response to "berbisnis batu akik dengan omset yang besar"

Posting Komentar